Year: 2020

Uncategorized

Mencari Penangkal Virus Corona? Ini 5 Makanan yang Bisa Kamu Coba!

Foodspoters, mungkin kamu akan setuju jika virus corona dianggap sebagai virus yang paling ditakuti beberapa hari belakang. Penyebarannya yang cepat dan belum ditemukannya obat baik untuk membunuh atau penangkal virus ini menyebabkan banyak orang takut tertular. Namun, jangan takut dulu, Foodspoters! Meskipun belum ada obat yang mampu mengatasi penyakit ini, kamu bisa mengkonsumsi makanan sehat […]

Uncategorized

Cari Hadiah Valentine Anti Mainstream? 5 Hadiah Valentine Ini Bisa Kamu Pilih

Foodspoters, ngomognin bulan Februari, rasanya nggak akan lengkap tanpa momen spesial satu ini. Valentine kerap dianggap sebagai hari kasih sayang. Pada hari valentine, banyak pasangan menunjukan kasih sayang dengan cara memberikan coklat sebagai hadiah. Jika kamu memiliki pasangan, atau ingin menunjukan kasih sayang kamu pada orang terdekat, nggak ada salahnya kamu juga ikut memberi hadiah […]

Uncategorized

Ngaku Pencinta Dim Sum? Yuk, Kenali Jenis dan Macam Dim Sum Populer di Indonesia

Kamu seorang pencinta Dim Sum, Foodspoters? Emang, sih, sangat sulit menolak lezatnya makanan satu ini. Hadir dengan porsi yang kecil memang pas sebagai makanan ringan, meskipun, menyantap dim sum sebagai hidangan utama juga bukan hal yang buruk. Selain porsinya yang kecil, keunikan dim sum terletak pada jenis dan macam dim sum yang sangat banyak. Di […]

Foodspot Tips

5 Pilihan Buah Hadiah Imlek Pengganti Angpao!

Foodspoters, nggak lama lagi Imlek akan segera tiba. Apa rencana kamu di hari spesial tersebut? Berkumpul dengan keluarga mungkin menjadi pilihan utama bagi kamu yang merayakan. Namun, bagi kamu yang nggak merayakan Imlek, nggak ada salahnya untuk berpartisipasi, lho! Salah satu hal yang bisa kamu lakukan adalah dengan mengirim hadiah untuk kerabat atau teman yang […]

Foodspot Info

4 Manfaat Anggur untuk Kesehatan yang Wajib Kamu Ketahui!

Foodspoters, kalau kamu perhatikan di sekitarmu, anggur termasuk buah yang paling mudah ditemui. Betul, kan? Nah, faktanya, nggak hanya gampang dicari, buah yang satu ini juga sangat mudah dinikmati, cukup dipisahkan dari tangkainya dan dicuci dengan air bersih saja. Nggak ada yang namanya repot menguliti atau memotong-motong. Ngomongin soal anggur, tahukah kamu bahwa buah yang […]

Back To Top