5 Bahaya Makanan Instan jadi Andalan New Normal!

5 Bahaya Makanan Instan jadi Andalan New Normal!

Jumlah kasus Covid-19 cenderung mengalami kenaikan di era new normal. Sebagian besar masyarakat tentu panik dan semakin menghindari kegiatan di luar rumah, termasuj urusan belanja bahan makanan. Nggak jarang, banyak banget yang menjadikan makanan instan sebagai pilihan. Alasannya nggak lain karena praktis dan tahan lama! Sekali belanja makanan instan, bisa untuk jangka waktu waktu bulanan. Namun, tahukah kamu, kalau ada banyak banget bahaya yang mengintai di balik makanan instan! Apa aja, ya?

Merusak Otak

Via – Andrea Piacquadio

Makanan instan memiliki kandungan fruktosa yang tinggi. Dalam jumlah besar, fruktosa memiliki efek negatif, yaitu memicu gangguan pada otak. Bentuk gangguannya berupa penurunan fungsi otak, penuruan daya ingat, hingga gangguan pada pembentukan neuron otak.

Diabetes

Via – PhotoMix Company

Foodspoters pasti tahu kalau makanan instan juga mengandung gula dengan kadar yang tinggi. Gula berfungsi untuk mengawetkan makanan dan menjaga cita rasanya agar selalu enak. Sayangnya, terlalu banyak kandungan gula dalam makanan instan justru nggak baik bagi tubuh, lho. Bila terlalu banyak dan terlalu sering mengonsumsinya, kamu sangat berisiko terkena diabetes tipe 2!

Obesitas

Via – Skynews

Gula yang tinggi nggak hanya membuatmu berisiko diabetes, Foodspoters! Faktanya, gula dan kalori berlebih dalam makanan instan juga bisa bikin kamu obesitas. Jadi, jangan heran kalau dalam sebulan saja berat badanmu bisa meningkat drastis!

Gangguan Usus

Via – DokterSehat

Pernah dengar makanan instan jadi penyebab munculnya masalah usus? Kok bisa? Pasalnya, makanan isntan mengandung zat kimia sebagai pengawet. Zat-zai ini bersifat adiktif dan melekat pada usus. Kalau jumlahnya terlalu banyak, usus bisa lengket ke dinding usus lain. Awalnya nggak akan terasa, namun saat serius, untuk melepaskan usus yang lengket ini perlu dilakukan tindakan bedah serius, lho!

Solusi Makan Enak, Sehat, dan Aman saat New Normal

Via – Pexels

Mau makan sehat bareng keluarga besar atau teman sekantor di era new normal tanpa khawatir? Tenang, kamu cukup pesan di Foodspot saja! Kalau bingung, Tim Foodspot siap bantu kasih rekomendasi menu terbaik setiap hari! Dari nasi kotak, sushi, tumpeng, snack box, cake, dan lainnya ada! Yuk, pesan sekarang!

Leave a Reply

Back To Top