Selama hampir 3 tahun menjadi klien di foodspot, tokopedia selalu puas dengan pelayanan yang diberikan. Salah satunya adalah pada 8 September 2022, foodspot menyediakan layanan buffet untuk 200 orang dari Mylo dalam acara Start CX First Summit di tokopedia. Kami berterima kasih kepada foodspot yang selalu membantu dalam memberikan rekomendasi-rekomendasi menu makanan lezat ataupun restoran dengan kualitas rasa memuaskan yang dapat disesuaikan dengan permintaan dan anggaran yang kami miliki.
Lazada selalu mempercayakan orderan dalam jumlah besar, prasmanan serta kebutuhan makanan dan minuman lainnya ke Foodspot. Selain prasmanan pada umumnya, Foodspot juga bisa menyediakan makanan dan minuman dalam bentuk booth, yang tentunya unik dan tanpa biaya tambahan lainnya.
Sebagai salah satu Vendor Food and Beverages, Generali sangat mempercayai Foodspot sebagai provider untuk kebutuhan- kebutuhan yang mendesak dan kompleks. Salah satunya ketika kami ingin mengirimkan makanan ke lebih dari 450 alamat. Diselesaikan dengan mudah dan dalam waktu singkat.
Pemesanan mudah melalui Foodspot kepada seluruh karyawan kami di berbagai daerah di Indonesia. Foodspot telah membuktikan sebagai platform Food and Beverages terpercaya dengan memiliki berbagai macam Chain Restaurant sebagai official partner
Acara buka puasa dengan prasmanan dari Foodspot dengan banyak pilihan vendor dan juga range harga. Mulai dari 20 pax hingga ratusan, harga juga mulai dari Rp. 50,000 hingga Rp 200,000. Prasmanan bisa juga dikustomisasi sesuai dengan keinginan dan kebutuhan masing- masing.
Tidak perlu bingung lagi jika perushaannya memerlukan orderan dalam jumlah yang besar, Foodspot pilihan nomor satu nya. terbukti bahwa Foodspot telah menyediakan 6500 pax makanan dalam 2 kali seminggu selama 6 bulan.
Mau mengadakan acara perusahaan di pabrik atau kantor dalam jumlah besar dan waktu singkat. Foodspot solusinya, layanannya cepat dan tepat waktu. Foodspot Menyediakan 6347 pax untuk anniversary event tahun 2022 di warehouse dengan sukses.
Tidak perlu bingung apalagi ragu, langsung saja pesan hampers pilihanmu di Foodspot. Pilihan menunya beragam, bisa di-custom sesuai selera. Harganya variatif, tinggal disesuaikan dengan kebutuhan. Seperti PT Abbott Indonesia yang telah percaya memesan hampers dari The Heritage Company sebanyak 163 Pax via Foodspot.
Pesan apapun bisa di-custom sesuai dengan keinginanmu hanya di Foodspot. Seperti DHL Express yang memilih hampers goodiebag dengan custom sendiri sebanyak 154 pax. Tunggu apalagi? Yuk, custom hampers-mu sekarang juga di Foodspot!